Liz dan Satgas bergabung dengan Red dalam petualangan internasional untuk mengejar seorang miliarder yang bekerja sambilan sebagai pencuri barang seni kelas atas. Sementara itu, Dembe mengejar petunjuk dan Tom mencari bantuan dari luar untuk mengidentifikasi sisa-sisa barang di dalam koper.
